Berasal dari Negeri Ginseng, Korea, BB Cream berfungsi untuk menyamarkan pori-pori dan noda serta membuat warna kulit wajah terlihat lebih merata. BB Cream terbaik dan aman dapat menjadi pilihan untuk Anda yang ingin tampil lebih natural dan alami.
Beberapa merek seperti Atomy, Laneige, dan Pixy memproduksi pilihan BB Cream terbaik yang patut Anda pilih. Di artikel ini, PickyBest sudah kerucutkan pilihannya menjadi sepuluh. Simak, yuk!
Daftar Isi
- 1 10 Rekomendasi BB Cream Terbaik
- 1.1 1. Atomy BB Cream SPF 30 PA+++
- 1.2 2. Laneige Snow BB SPF 30+ PA++
- 1.3 3. Pixy BB Cream Bright Fix
- 1.4 4. Emina Beauty Bliss BB Cream
- 1.5 5. Marina BB Cream Smooth and Glow UV
- 1.6 6. Missha M Perfect Cover BB Cream SPF 42/PA+++
- 1.7 7. Canmake Perfect Serum BB Cream
- 1.8 8. Dr. Jart+ Premium Beauty Balm SPF 45
- 1.9 9. Bobbi Brown BB Cream SPF 35
- 1.10 10. Rohto Skin Aqua BB Cream Perfect Moisture
- 2 Yuk, cek rekomendasi BB Cream dari PickyBest lainnya!
- 3 Kesimpulan
10 Rekomendasi BB Cream Terbaik
Berikut ini akan kami berikan daftar merek BB Cream terbaik yang bisa Anda gunakan sesuai selera, budget, dan jenis kulit. Selamat memilih!
1. Atomy BB Cream SPF 30 PA+++
Cek harga di Shopee
Cek harga di Lazada
Cek harga di Tokopedia
Cocok digunakan untuk pemilik kulit berminyak
BB Cream terbaik dari Atomy mengandung bahan aktif bernama Titanium Dioxide, Octinoxate, dan Zinc Oxide. Produk ini cocok digunakan untuk Anda yang punya tipe kulit berminyak. Performa oil control dari Atomy BB Cream SPF 30 PA+++ akan bekerja dengan baik untuk mengendalikan produksi minyak.
Dengan produk ini, Anda juga bisa lebih aktif bergerak di bawah sinar matahari langsung berkat kandungan SPF 30 yang terdapat di dalamnya. Tapi ingat, kemampuan covering dari BB Cream tidak sebaik foundation, jadi jangan terlalu lama terkena paparan sinar matahari juga, ya!
Cek harga & diskon di Shopee
Cek harga & diskon di Lazada
Cek harga & diskon di Tokopedia
2. Laneige Snow BB SPF 30+ PA++
Cek harga di Shopee
Cek harga di Lazada
Cek harga di Tokopedia
Satu produk untuk 3 fungsi yang saling melengkapi
Dengan Laneige Snow BB SPF 30+ PA++, Anda tak perlu lagi menggunakan tabir surya (sunscreen) karena produk ini sudah 3 in 1. Selain agen aktif untuk melindungi efek buruk sinar matahari, Laneige juga menyertakan kemampuan lain seperti membuat wajah menjadi lebih cerah sekaligus mencegah kerutan yang menjadi tanda-tanda penuaan di wajah.
BB Cream terbaik ini mempertahankan kelembapan kulit dan menjadikannya kulit terasa lebih segar dan kulit juga akan mendapatkan gizi yang disalurkan olehnya. Dengan kata lain, Laneige Snow BB SPF 30+ PA++ ini juga cocok kulit kering!
Cek harga & diskon di Shopee
Cek harga & diskon di Lazada
Cek harga & diskon di Tokopedia
3. Pixy BB Cream Bright Fix
Cek harga di Shopee
Cek harga di Lazada
Cek harga di Tokopedia
Desain kemasan yang cute, ukurannya pun minimalis. Travel-friendly!
Dalam BB Cream terbaik ini, Pixy menyertakan kandungan SPF 30 yang bisa mendukung kulit melawan sinar UVA dan UVB. Selain itu, Pixy BB Cream Bright Fix juga diperkaya dengan Natural Whitening Extract dan Vitamin C yang sangat baik untuk mencerahkan kulit wajah.
Cek harga & diskon di Shopee
Cek harga & diskon di Lazada
Cek harga & diskon di Tokopedia
4. Emina Beauty Bliss BB Cream
Cek harga di Shopee
Cek harga di Lazada
Cek harga di Tokopedia
Mengombinasikan peran primer, moisturizer, dan antioxidant
Warna BB Cream terbaik persembahan Emina ini bisa menyatu dan sangat mirip dengan warna kulit, jadi tidak akan terlihat cakey ataupun seperti menggunakan alas bedak.
Bicara soal daya coverage, Emina Beauty Bliss BB Cream cukup baik untuk menyamarkan pori-pori dan kemerahan yang mengganggu. Lalu untuk daya tahannya sendiri, BB Cream Emina ini bisa bertahan hingga 8 jam tanpa rasa lengket ataupun berminyak.
Cek harga & diskon di Shopee
Cek harga & diskon di Lazada
Cek harga & diskon di Tokopedia
5. Marina BB Cream Smooth and Glow UV
Menjanjikan perubahan tekstur kulit halus dan wajah terlihat cerah
Sesuai dengan namanya, produk ini akan memberikan hasil pemakaian berupa kulit yang bertekstur halus dan terlihat cerah (glowing) berkat kandungan Natural Microfine Powder yang dikombinasikan dengan Vitamin C dan mulberry di dalamnya.
BB Cream terbaik ini juga dibekali dengan SPF 20 PA++ untuk mendukung perlindungan bagi kulit terhadap paparan jahat sinar matahari. Kandungan kolagen yang tak kalah penting juga berada di dalamnya, menjadikan Marina BB Cream Smooth and Glow UV mampu menjaga kekenyalan dan elastisitas kulit.
6. Missha M Perfect Cover BB Cream SPF 42/PA+++
Cek harga di Shopee
Cek harga di Lazada
Cek harga di Tokopedia
Coverage dan oil control-nya luar biasa!
Missha menyediakan 5 varian warna yang bisa disesuaikan dengan warna kulit Anda, mulai dari milk beige, light beige, natural beige, honey beige, hingga golden beige.
Melalui BB Cream terbaik ini, Missha menjanjikan setiap pengguna akan memperoleh fungsi mencerahkan, anti aging, covering jerawat, dan perlindungan wajah dari sinar matahari dengan SPF 42 PA+++ di dalamnya.
Cek harga & diskon di Shopee
Cek harga & diskon di Lazada
Cek harga & diskon di Tokopedia
7. Canmake Perfect Serum BB Cream
Cek harga di Shopee
Cek harga di Lazada
Cek harga di Tokopedia
Kompatibel diterapkan ke segala jenis kulit
Canmake menawarkan hasil makeup yang natural dengan tampilan flawless. Kemampuan menutup pori dan dosa pada wajah dari krim BB ini juga cukup baik. Kandungan SPF yang tinggi, yakni mencapai SPF 50, membuat Anda tak perlu lagi mengaplikasikan sunscreen tambahan untuk memberi perlindungan bagi wajah.
Satu yang cukup menjadi PR saat menggunakan BB Cream terbaik ini adalah teksturnya yang cukup thick sehingga agak sulit untuk dibaur dengan tangan. Tapi tenang, Anda bisa mengakali hal tersebut dengan pemakaian beauty sponge agar lebih mudah.
Cek harga & diskon di Shopee
Cek harga & diskon di Lazada
Cek harga & diskon di Tokopedia
8. Dr. Jart+ Premium Beauty Balm SPF 45
Cek harga di Shopee
Cek harga di Lazada
Cek harga di Tokopedia
Aman untuk kulit sensitif serta tidak bikin jerawatan
BB Cream terbaik ini bisa dipakai oleh semua jenis kulit tanpa menyebabkan masalah-masalah seperti jerawat. Di dalamnya terdapat paduan dari pelembap, sunscreen, dan serum yang diformulasikan untuk mencerahkan wajah.
Selain itu, ada juga kandungan antioksidan bio-peptides dan adenosine yang bekerja melindungi kulit dari faktor eksternal seperti polutan.
Cek harga & diskon di Shopee
Cek harga & diskon di Lazada
Cek harga & diskon di Tokopedia
9. Bobbi Brown BB Cream SPF 35
Cek harga di Shopee
Cek harga di Lazada
Cek harga di Tokopedia
Kaya akan fungsi, banyak akan pilihan warna
Bobbi Brown BB Cream SPF 35 menawarkan lima fungsi, yaitu menyamarkan ketidaksempurnaan, menjaga kelembaban, mencerahkan kulit kusam, mengurangi kerutan, dan melindungi kulit dari kerusakan akibat sinar matahari.
BB Cream terbaik ini juga menawarkan banyak pilihan warna yang bisa disesuaikan dengan semua warna kulit. Bagi Anda yang ingin tampil maksimal dengan hasil makeup yang terlihat natural, maka produk ini jawabannya!
Cek harga & diskon di Shopee
Cek harga & diskon di Lazada
Cek harga & diskon di Tokopedia
10. Rohto Skin Aqua BB Cream Perfect Moisture
Cek harga di Shopee
Cek harga di Lazada
Cek harga di Tokopedia
Sempurnakan tampilan tanpa mengabaikan proteksi sinar UV
Dengan kandungan SPF 27 PA++ yang bertindak sebagai agen perlindungan kulit, Anda yang punya kulit normal ke kering bisa mendapatkan efek kulit lembap hingga seharian.
Setelah diaplikasikan sebagai alas bedak, Rohto Skin Aqua BB Cream Perfect Moisture mampu menempel di wajah hingga 6 – 8 jam tanpa membuat wajah menjadi berminyak. Karena oil control yang baik, BB Cream ini bisa dipakai oleh Anda yang punya tipe kulit berminyak, bahkan berminyak parah.
Cek harga & diskon di Shopee
Cek harga & diskon di Lazada
Cek harga & diskon di Tokopedia
Yuk, cek rekomendasi BB Cream dari PickyBest lainnya!
Kesimpulan
Penggunaan BB Cream terbaik drugstore memang terkesan lebih praktis dan nyaman karena tidak membebani wajah seperti pemakaian foundation. Tapi karena performanya tidak sebaik foundation, Anda yang punya kulit kering tetap memerlukan pelembap tambahan.
Selain itu, perlu juga untuk memperhatikan kandungan yang ada di dalamnya. Pastikan BB Cream terbaik yang hendak Anda beli menyimpan kandungan yang jelas dan Anda juga paham kegunaannya. Selamat belanja!